Bootable USB flash drive akan sangat bermanfaat bagi seorang teknisi komputer atau pemilik komputer, terutama netbook atau notebook yang tidak memiliki CD/DVD drive. Menggunakan USB flash drive akan mempermudah dan mempercepat proses instalasi dibandingkan menggunakan media CD/DVD.
Salah satu aplikasi yang dapat digunakan untuk membuat bootable pada media USB flash drive (flashdisk, memory stick dan yang lainnya) adalah Univers.....
Kalkulator atau mesin hitung adalah sebuah perangkat komputer kecil dengan fungsi untuk membantu dalam melakukan perhitungan-perhitungan matematika, mulai dari perhitungan sederhana seperti penjumlahan, pengurangan, perkalian dan pembagian sampai kepada kalkulator sains yang dapat menghitung rumus matematika tertentu. Dalam perkembangannya sekarang, kalkulator sering dimasukkan sebagai fungsi tambahan dari komputer, handphone, atau peralatan lainnya. Tutorial ini akan menjelaskan cara membuat.....
1. Pengertian Sistem Operasi
Sistem operasi adalah seperangkat program yang mengelola sumber daya perangkat keras komputer, dan menyediakan layanan umum untuk aplikasi perangkat lunak. Sistem operasi merupakan jenis yang paling penting dari perangkat lunak sistem dalam sistem komputer. Tanpa sistem operasi, sistem komputer tidak lebih dari sekumpulan komponen elektronik dan komponen mekanik.
Sistem operasi bertindak seperti penterjemah antara pengguna aplikasi dengan perangkat ker.....
Pengertian Sistem File (File System)
Sistem file (file system) atau sistem berkas merupakan struktur logika yang digunakan untuk mengendalikan akses terhadap data yang ada pada disk. Dengan kata lain, sistem file merupakan database khusus untuk penyimpanan, pengelolaan, manipulasi dan pengambilan data, agar mudah ditemukan dan diakses.
Hubungan antara sistem operasi dengan sistem file adalah sistem file (file system) merupakan interface yang menghubungkan.....