Microsoft memperkenalkan Windows Millennium Edition (dikenal juga dengan sebutan Windows Me atau Windows ME) tanggal 14 September 2000. Versi ini memperbarui Windows 98 dengan dukungan multimedia dan Internet yang lebih baik. Versi ini juga memasukkan fitur “System Restore”, yang mengizinkan penggunanya untuk mengembalikan keadaan sistem ke sebuah titik yang dikenal dalam kondisi baik-baik saja, pada saat sistem operasi mengalami kegagalan. System Restor.....
Panduan ini akan menjelaskan cara membuat mesin virtual (virtual machine atau guest machine) Windows XP menggunakan VirtualBox. Perbedaan instalasi Windows XP pada komputer "nyata" dengan virtual hanya terletak pada proses awalnya, dimana untuk instalasi Windows XP pada VirtualBox, kita harus membuatkan terlebih dahulu sebuah mesin virtualnya, baru melakukan proses instalasi. Sementara instalasi pada komputer "nyata", kita tinggal me.....
Linux adalah sistem operasi Unix Like dimana pengertian Unix Like adalah Linux merupakan sistem operasi yang bukan merupakan turunan dari sistem operasi Unix namun memiliki cara kerja dan sistem direktori menyerupai Unix.
Salah satu bentuk dari Unix yang ditiru Linux adalah sistem direktori, dimana sistem direktori ini berbeda dengan yang dianut oleh keluarga Windows seperti diagram dibawah ini.
/sistem-operasi/struktur-direktori-linux.png.....
Pengertian Sistem File (File System)
Sistem file (file system) atau sistem berkas merupakan struktur logika yang digunakan untuk mengendalikan akses terhadap data yang ada pada disk. Dengan kata lain, sistem file merupakan database khusus untuk penyimpanan, pengelolaan, manipulasi dan pengambilan data, agar mudah ditemukan dan diakses.
Hubungan antara sistem operasi dengan sistem file adalah sistem file (file system) merupakan interface yang menghubungkan.....